(Daftar isi) Cara membuat aplikasi Pemutar Musik Pygame+Tkinter

BelajarPython - Assalamualikum wr. wb.

Jumpa lagi temen - temen.. Sudah lama ya blog ini tidak update.. Nah sekarang waktunya saya menghadirkan tutorial membuat aplikasi lagi nih.. Dengan ciri khas nya yang saya bagi menjadi beberapa versi dengan peningkatan fitur di tiap versi nya.. Sudah tau kan apa alesannya ? Ya, untuk memudahkan proses pemahaman kalian.. Lalu aplikasi apa yang akan saya posting kali ini ? Langsung saja kita simak yuk...

Pengenalan aplikasi yang akan kita buat.

Seperti judul yang telah tertera di atas, kita akan membuat sebuah aplikasi pemutar musik. Dengan sistem berbeda dari aplikasi pada umumnya. Dimana pada aplikai ini saya hanya menghadirkan sistem Queue atau antrian. Dimana kita hanya bisa next saja tanpa bisa previous.

Aplikasi ini saya bangun menggunakan tkinter yang saya kombinasikan dengan Pygame. Tkinter memang merupakan bawaan dari python. Tapi untuk Pygame, kalian harus install dulu ya,, Klik disini untuk install nya ya....

Oya, berikut adalah contoh screenshoot dari aplikasi yang akan kita buat kali ini...




Kalian juga bisa membuat code program ini menjadi file aplikasi loh.. iya file aplikasi seperti "exe" itu loh.. sehingga, nantinya kita cukup klik dua kali saja untuk menjalankan aplikasi ini... tanpa perlu repot - repot membuka nya di IDLE atau IDE python.. nah seperti apa caranya? cukup mudah kok.. dan saya juga sudah membuatkan tutorialnya.. untuk kalian yang menggunakan windows, KALIAN BISA KLIK DISINI ya temen - temen.. atau jika pada link pertama terlalu rumit, KALIAN BISA MENCOBA CARA INI ya.... dan bagi pengguna linux ? tenang saja.. bisa juga kok membuat file executable nya.. untuk melihat tutorialnya, KALIAN BISA KLIK DISINI temen - temen..

Aplikasi ini saya buat dengan 8 versi.. Dan pada postingan saya kali ini, saya hanya akan memberikan rincian lengkap tiap versinya.. Dimana aplikasi nya saya posting pada postingan yang berbeda.. Dan pada postingan kali ini saya hanya akan memberikan link postingannya.. Oke silahkan kita simak yuk..

Aplikasi Pemutar Musik tkinter+pygame versi 1.

Pada versi 1 ini, saya hanya memberikan fitur untuk ‘play’ dan ‘stop’ saja.. Dimana lokasi “Musik” nya sudah saya tentukan di code programnya.. Berikut rincian lengkapnya..

Nama: mn-mp3player 1.0
Versi: 1.0 | klik disini untuk membaca versi selanjutnya.
Platform: Python 3.x
Modul: Tkinter dan Pygame. Klik disini untuk menginstallnya.
Baris Code: kurang lebih 26 baris code program.
Terdiri dari: 1 class dan 7 metode.
Fitur: memutar dan menghentikan pemutaran musik.
Kelemahan: file musik masih harus di tentukan melalui code program.
syarat menjalankan: install python 3.x dan PyGame, punya editor teks atau IDE.
Cara menjalankan: install python 3 dan PyGame, copy dan paste code program pada editor atau IDE, simpan dalam file python(ekstensi .py), lalu jalankan.
Link Postinganhttp://mn-belajarpython.blogspot.com/2017/03/cara-memutar-musik-dengan-python-dan.html

Berikut contoh tampilannya...



Aplikasi Pemutar Musik tkinter+pygame versi 2.

Pada versi 2 ini, saya menambahkan fitur untuk membuka sebuah file musik.. Sehingga disini kita tidak hanya bisa menentukan file musiknya melalui code programnya.. Malainkan melalui window GUI nya saat program di jalankan.. Berikut rincian lengkapnya..

Nama: mn-mp3player 2.0
Versi: 2.0 | klik disini untuk membaca versi selanjutnya.
Platform: Python 3.x
Modul: Tkinter dan Pygame. Klik disini untuk menginstallnya.
Baris Code: kurang lebih 45 baris code program.
Terdiri dari: 1 class dan 9 metode.
Fitur: membuka, memutar dan menghentikan pemutaran musik.
Kelemahan: tidak efisien untuk mencari file musik.
syarat menjalankan: install python 3.x dan PyGame, punya editor teks atau IDE.
Cara menjalankan: install python 3 dan PyGame, copy dan paste code program pada editor atau IDE, simpan dalam file python(ekstensi .py), lalu jalankan.
Link Postinganhttp://mn-belajarpython.blogspot.com/2017/10/pemutar-musik-pygametkinter-versi-2.html

Berikut contoh tampilannya...



Aplikasi Pemutar Musik tkinter+pygame versi 3.

Pada versi 3 ini, saya menambahkan fitur untuk menjeda / pause musik yang sedang di putar.. Berikut rincian lengkap dari versi kali ini..

Nama: mn-mp3player 3.0
Versi: 3.0 | klik disini untuk membaca versi selanjutnya.
Platform: Python 3.x
Modul: Tkinter dan Pygame. Klik disini untuk menginstallnya.
Baris Code: kurang lebih 80 baris code program.
Terdiri dari: 1 class dan 9 metode.
Fitur: Jeda atau pause musik.
Kelemahan: tidak efisien untuk mencari file musik.
syarat menjalankan: install python 3.x dan PyGame, punya editor teks atau IDE.
Cara menjalankan: install python 3 dan PyGame, copy dan paste code program pada editor atau IDE, simpan dalam file python(ekstensi .py), lalu jalankan.
Link Postinganhttp://mn-belajarpython.blogspot.com/2017/10/pemutar-musik-pygametkinter-versi-3.html

Berikut contoh tampilannya...



Aplikasi Pemutar Musik tkinter+pygame versi 4.

Pada versi 4 ini, saya menambahkan fitur untuk mengatur volume dari pemutar musik ini.. Jadi, kita bisa mengatur kekerasan suara yang dikeluarkan aplikasi ini.. Berikut rincian lengkap dari versi kali ini..

Nama: mn-mp3player 4.0
Versi: 4.0 | klik disini untuk membaca versi selanjutnya.
Platform: Python 3.x
Modul: Tkinter dan Pygame. Klik disini untuk menginstallnya.
Baris Code: kurang lebih 100 baris code program.
Terdiri dari: 1 class dan 11 metode.
Fitur: slider volume (tidak ada nilai volume).
Kelemahan: Volume tidak komunikatif.
syarat menjalankan: install python 3.x dan PyGame, punya editor teks atau IDE.
Cara menjalankan: install python 3 dan PyGame, copy dan paste code program pada editor atau IDE, simpan dalam file python(ekstensi .py), lalu jalankan.
Link Postinganhttp://mn-belajarpython.blogspot.com/2017/10/pemutar-musik-pygametkinter-versi-4.html

Berikut contoh tampilannya...



Aplikasi Pemutar Musik tkinter+pygame versi 5.

Pada versi 5 ini, saya menambahkan fitur untuk mengatur volume dari pemutar musik ini.. Jadi, kita bisa mengatur kekerasan suara yang dikeluarkan aplikasi ini.. Berikut rincian lengkap dari versi kali ini..

Nama: mn-mp3player 5.0
Versi: 5.0 | klik disini untuk membaca versi selanjutnya.
Platform: Python 3.x
Modul: Tkinter dan Pygame. Klik disini untuk menginstallnya.
Baris Code: kurang lebih 155 baris code program.
Terdiri dari: 1 class dan 17 metode.
Fitur: Sistem pemutaran antrian dan membuka multi file (untuk memilih tekan CTRL dan tahan, lalu pilih file musik dengan cara klik pada file yang di kehendaki atau kombinasi CTRL+SHIFT dan klik file musik).
Kelemahan: tidak ada next.
syarat menjalankan: install python 3.x dan PyGame, punya editor teks atau IDE.
Cara menjalankan: install python 3 dan PyGame, copy dan paste code program pada editor atau IDE, simpan dalam file python(ekstensi.py), lalu jalankan.
Link Postinganhttp://mn-belajarpython.blogspot.com/2017/10/pemutar-musik-pygametkinter-versi-5.html

Berikut contoh tampilannya...



Aplikasi Pemutar Musik tkinter+pygame versi 6.

Pada versi 6 ini, saya memberikan fitur untuk lanjut ke lagu selanjutnya.. Atau tombol next.. Berikut rincian lengkap dari versi kali ini..

Nama: mn-mp3player 6.0
Versi: 6.0 | klik disini untuk membaca versi selanjutnya.
Platform: Python 3.x
Modul: Tkinter dan Pygame. Klik disini untuk menginstallnya.
Baris Code: kurang lebih 180 baris code program.
Terdiri dari: 1 class dan 19 metode.
Fitur: Tombol Next (lagu selanjutnya).
Kelemahan: tidak ada previous (karena pemutaran dengan sistem antrian)..
syarat menjalankan: install python 3.x dan PyGame, punya editor teks atau IDE.
Cara menjalankan: install python 3 dan PyGame, copy dan paste code program pada editor atau IDE, simpan dalam file python(ekstensi .py), lalu jalankan.
Link Postinganhttp://mn-belajarpython.blogspot.com/2017/10/pemutar-musik-pygametkinter-versi-6.html

Berikut contoh tampilannya...



Aplikasi Pemutar Musik tkinter+pygame versi 7.

Pada versi 7 ini, saya memberikan fitur untuk menghapus musik dari daftar putar.. Ini akan berguna jika kalian tidak menginginkan musik tersebut untuk diputar.. Berikut rincian lengkap dari versi kali ini..

Nama: mn-mp3player 7.0
Versi: 7.0 | klik disini untuk membaca versi selanjutnya.
Platform: Python 3.x
Modul: Tkinter dan Pygame. Klik disini untuk menginstallnya.
Baris Code: kurang lebih 200 baris code program.
Terdiri dari: 1 class dan 22 metode.
Fitur: Menghapus musik dari daftar putar.
Kelemahan: sedikit eror di tombol play saat tidak ada file.
syarat menjalankan: install python 3.x dan PyGame, punya editor teks atau IDE.
Cara menjalankan: install python 3 dan PyGame, copy dan paste code program pada editor atau IDE, simpan dalam file python(ekstensi .py), lalu jalankan.
Link Postinganhttp://mn-belajarpython.blogspot.com/2017/10/pemutar-musik-pygametkinter-versi-7.html

Berikut contoh tampilannya...



Aplikasi Pemutar Musik tkinter+pygame versi 8.

Pada versi 8 ini, saya hanya memberikan warna saja pada tampilan aplikasinya.. Jadi pada versi ini tidak ada penambahan fitur.. Berikut rincian lengkap dari versi kali ini..

Nama: mn-mp3player 8.0
Versi: 8.0 | klik disini untuk membaca versi pertama.
Platform: Python 3.x
Modul: Tkinter dan Pygame. Klik disini untuk menginstallnya.
Baris Code: kurang lebih 200 baris code program.
Terdiri dari: 1 class dan 22 metode.
Fitur: Memberi warna pada window.
Kelemahan: sedikit eror di tombol play saat tidak ada file.
syarat menjalankan: install python 3.x dan PyGame, punya editor teks atau IDE.
Cara menjalankan: install python 3 dan PyGame, copy dan paste code program pada editor atau IDE, simpan dalam file python(ekstensi .py), lalu jalankan.
Link Postinganhttp://mn-belajarpython.blogspot.com/2017/10/pemutar-musik-pygametkinter-versi-8.html

Berikut contoh tampilannya...




Nah itu dia temen - temen 8 versi dari aplikasi pemutar musik kali ini.. Semoga dengan di postingany aplikasi tersebut dapat bermanfaat bagi kalian ya.. Dan jangan lupa baca postingan menarik lainnya ya... Dan sampaikan juga kritik dan saran kalian pada blog ini..



Oke, sekian dulu temen - temen.. Mohon maaf apabila ada salah kata dan ada kesalahan pada postingan nya.. Sampaikan kesalahan tersebut di kolon komentar ya.. Biar kita bisa belajar bersama.. Ok, sekian dulu dan terimakasih..

Wassalamualikum wr.wb.
Previous
Next Post »
Thanks for your comment